Berawal dari Bank Susila Bakti yang didirikan pada tahun 1973 dan kemudian diakuisisi oleh Bank Mandiri menjadi Bank Syariah pada tahun 1999, Bank Syariah Mandiri resmi menjadi Bank Syariah dan berstatus menjadi Bank Devisa pada tahun 2002.
Berikut ini kami sampaikan secara lengkap informasi lowongan tersebut:
Posisi: Sharia Funding Excutive (SFE)
Lokasi: Jawa Tengah - Solo , Sragen
Persyaratan:
- Wanita, dengan usia maksimal 25 tahun
- Pendidikan D3/S1 semua jurusan, dengan IPK minimal 2.75
- Fresh graduate dipersilahkan untuk mendaftar
- Berpenampilan menarik, dan memiliki kemampuan komunikasi
- Proaktif, dan memiliki inisiatif dan motivasi diri yang tinggi
- Mampu bekerja bauk secara individual maupun dalam team
- Jujur dan pekerja keras
- Bersedia ditempatkan di Bank Syariah Mandiri kantor cabang Sragen, Jawa Tengah
Bank Syariah Mandiri Sragen
Jl. Raya Sukowati No. 111 Sragen 57212
Tidak ada komentar:
Posting Komentar