PT Pupuk Sriwidjaja/antarafoto.comBlogKarir.com - Lowongan berikut ini masih dari perusahaan yang sama yaitu PT Pupuk Sriwidjaya Palembang, sebuah perusahaan nasional yang berfokus dalam industri pupuk, produk kimia dan jasa-jasa teknik, termasuk dalam menyalurkan dan menjual pupuk bersubsidi dalam mendukung ketahanan pangan nasional.
Saat ini perusahaan ini membutuhkan staf untuk formasi S1 Teknik dan Non Teknik bagi Anda yang memiliki ijazah dari Universitas Gadjah Mada. Berikut ini kami sarikan informasi lengkap terkait formasi dan persyaratan yang dibutuhkan oleh PT Pupuk Sriwidjaya Palembang untuk bersedia ditempatkan di wilayah operasi perusahaan.
Formasi yang dibutuhkan:
Pendidikan S1 Teknik
- Teknik Kimia
- Teknik Mesin
- Teknik Sipil
- Teknik Elektro
- Teknik Fisika
- Teknik Industri
- Ilmu Komunikasi
- Manajemen (Konsentrasi Keuangan) / Akuntansi
- Agribisnis / Sosek Pertanian
- Kesehatan Masyarakat
- Warga Negara Indonesia
- Sehat jasmani dan rohani
- Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah operasi perusahaan
- Usia maksimal 28 tahun (S1) per 01 Mei 2012
- IPK minimal 2.75 (Teknik) dan 3.00 (Non Teknik)
- Tidak buta warna (total atau parsial) untuk jurusan S1 Teknik
- Jenis kelamin laki-laki untuk seluruh jurusan, kecuali S1 Teknik Industri dan S1 Kesehatan Masyarakat (Laki-laki/Perempuan)
Career Development Center Universitas Gadjah Mada (CDC-UGM)
Gedung Pusat UGM Lt.3 Sayap Selatan, Bulaksumur - Yogyakarta
Info Resmi »
Tidak ada komentar:
Posting Komentar